haid adalah menandakan seorang wanita menjadi dewasa biasanya haid terjadi ketika umur anak 10 sampai 14 tahun, haid atau bisa juga disebut dengan menstruasi adalah darah kotor yang keluar dari kemaluan wanita yang terjadi umum pada setiap wanita, haid atau menstruasi ini pun ada batas tertentunya rata -rata batas nya di umur 50 tahun samapai 60 tahun maka wanita tersebut tidak akan haid lagi, lama datang nya haid kurang lebih 7 hari tapi kadang bisa lebih bisa-bisa sampai 30 hari lamanya. adapun larangan- larangan ketika wanita haid seperti :
1. beraktifitas fisik berat
saat datang nya menstruasi wanita akan merasa lebih lemas, mual , sakit pinggang, kepala pusing ,pegal-pegal di sebagian tubuh, maka dari itu kurangi aktifitas berat agar tidak berdampak buruk bagi kesehatan .
2. Di Agama Islam dilarang Sholat
“Dari Aisyah RA, “Bukankah bila si wanita haid ia tidak shalat dan tidak pula puasa? Itulah kekurangan agama si wanita” (Muttafaqun ‘alaih, HR. Bukhari dan Muslim)
dari hadits di atas para ulama telah sepakat untuk mengharamkan sholat ketika haid karena darah kotor yang keluar terus-menerus yang dimana darah kotor tersbut adalah najis dalam syarat sholat harus suci dari hadis besar maupun kecil.
3. Di Larang berpuasa
“Hadist Muadzah bertanya kepada Aisyah RA, ‘Kenapa gerangan wanita yang haid mengqadha’ puasa dan tidak mengqadha’ shalat?’ Maka Aisyah menjawab, ‘Apakah kamu dari golongan Haruriyah? ‘ Aku menjawab, ‘Aku bukan Haruriyah, akan tetapi aku hanya bertanya.’ Dia menjawab, ‘Kami dahulu juga mengalami haid, maka kami diperintahkan untuk mengqadha’ puasa dan tidak diperintahkan untuk mengqadha’ shalat'"(HR. Muslim)
dari hadits ini kita bisa menimpulkan bahwa ketika haid dilarang untuk berpuasa bahkan diharamkan, akan tetapi berbeda dengan sholat karena puasa harus mengqodo atau mengganti puasanya dilain waktu puasa wajib seperti puasa ramadhan.
4. Berhubungan seksual
Ketika Haid berhubungan seksual sangat dilarang oleh agama walapun sudah jadi pasangan yang sah suami istri, dikhawatirkan akan menyebabkan menjadi penyakit bahkan dapat menyebabkan kematian mendadak pada wanita,karena pada saat haid banyak pembuluh darah yang terbuka dan aktifitas seksual yang di lakukan bisa menyababkan udara masuk kepembuluh darah hingga ke jantung dan hal ini sangat membahayakan.
5. Menggunakan pembalut yang cukup lama
saat hide pembalut yang lama terpakai akan banyak menampung darah kotor dan keringan, maka akan mempercepat berkembang nya bakteri-bakteri yang ada dipembalut tersebut sehingga meningkatkan resiko iritasi atau infeksi jadi ganti lah pembalut dengan rutin ketika datang haid agar terjaga kebersihannya
Demikian yang wajib pria dan wanita khususnya yang sudah berkeluarga ketahui karena sangat pentingnya tetang Larangan beraktifitas ketika haid ini. semoga bermanfaat untuk kita semua.
Popular Posts
-
Banyaknya percetakanstiker Indonesia bisa jadi justru membuat Anda bingung harus memilih yang mana. Soalnya, tentu Anda perlu pilih per...
-
Munculnya situs-situs yang menawarkan jual mobil second online tak di m ungkiri memudahkan masyarakat membeli kendaraan yang diidamkan. N...
-
11 Inspirasi Bentuk & Model Kolam Renang Minimalis Kolam renang pribadi merupakan surga dunia di rumah bagi siapapun yang memilikin...
-
Salah satu kunci sukses beternak ayam kampung yang harus dimiliki setiap calon peternak ialah kemampuan menciptakan formulasi pakan. Sebab,...
-
Salah satu faktor penentu kesuksesan ternak ayam kampung yakni pakan. Karena itu, pengetahuan wacana pakan mutlak diketahui oleh para peter...
-
Pergi membawa banyak barang dengan transportasi umum tentu terasa merepotkan. Inilah salah satu alasan mengapa banyak orang mulai beralih ...
-
Membeli aset dengan memanfaatkan jasa lembaga pembiayaan merupakan hal yang biasa. Namun, setelah proses pengajuan kredit diterima, artinya ...
-
Sepatu airwalk sangat digandrungi oleh masyarakat Indonesia. Banyaknya model sepatu akan membuat Anda menyesuaikan sepatu apa yang pali...
-
Selama ini, apel selalu menjadi buah tangan yang diasosiasikan dengan kota Malang. Hal ini memang tidak salah, namun sebenarnya ada banyak s...
-
Menyetor dan Menarik Dana dari Situs Judi Online Terbaik -Perjudian adalah hobi populer yang dapat dinikmati baik secara legal maupun ile...
Mengenai Saya
Cari Blog Ini
Archive
-
▼
2017
(18)
-
▼
September
(10)
- 5 Jenis Bisnis dan Investasi Properti yang Menjanj...
- 4 Pemandian Air Panas yang Merangkap sebagai Wahan...
- Tips Ampuh! 5 Cara Merawat Mesin Motor Matic Injek...
- 5 Manfaat Jangka Panjang Aplikasi Ubuntu pada Komp...
- Menghilangkan Plak
- Manfaat air putih untuk tubuh
- Menghilangkan Rasa Pahit Mentimun
- Makan Pisang Saat Perut Kosong
- 10 Manfaat Makan Sarapan
- Larangan Aktifitas Ketika Haid
-
▼
September
(10)
Diberdayakan oleh Blogger.
IBX5AE02DED33218